Cara Gampang Menyiapkan Sandwich Cake (pakai roti tawar metode yudane) yang Lezat Sekali
Sedang mencari inspirasi Resep Sandwich Cake (pakai roti tawar metode yudane) yang Bikin Ngiler yang unik?, Langkah Mudah untuk Membuat Sandwich Cake (pakai roti tawar metode yudane) yang Bisa Manjain Lidah memang akhir-akhir ini sedang banyak dicari oleh masyarakat disekitar kita mungkin salah satunya kalian. para netizen memang sudah terbiasa mamnfaatkan internet di smartphone untuk mencari informasi gambar untuk dijadikan ide. Dipostingan Kali ini saya akan membagikan langkah-langkah cara menyiapkan Bagaimana Membuat Sandwich Cake (pakai roti tawar metode yudane) Anti Gagal untuk menyiapkannya memang tidak terlalu sulit namun tidak gampang juga. Kalau salah mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Sandwich Cake (pakai roti tawar metode yudane) yang enak seharusnya memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.
Ada beberapa hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Sandwich Cake (pakai roti tawar metode yudane), pertama dari jenis bahan, lalu pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tak perlu pusing jika hendak menyiapkan Sandwich Cake (pakai roti tawar metode yudane) yang enak di mana pun anda berada, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat menjadi suguhan spesial. Berikutnya adalah gambar mengenai Sandwich Cake (pakai roti tawar metode yudane) yang bisa sobat jadikan inspirasi.
Adapun jumlah porsi yang bisa dihidangkan untuk membuat Sandwich Cake (pakai roti tawar metode yudane) adalah 6-8 orang. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.
Untuk tambahan, waktu yang diperlukan dalam memasak Sandwich Cake (pakai roti tawar metode yudane) diperkirakan sekitar 3 jam.
Di bawah ini ada beberapa tips dan trik praktis untuk membuat Sandwich Cake (pakai roti tawar metode yudane) yang siap dikreasikan. Anda bisa membuat Sandwich Cake (pakai roti tawar metode yudane) menggunakan 26 bahan dan 11 tahap pembuatan. Berikut ini langkah-langkah untuk menyiapkan hidangannya.
Bismillah...meramaikan semarak clover minggu ini spesial GA tema olahan roti tawar ide dari bunda evi @syahna_caesar saya membuat sandwich cake.semoga berkenan ya bunda evi dan mbakmin semua😘
Semoga kita semua selalu sehat dan selalu dalam lindungan Alloh SWT🤲
Untuk semarak kali ini saya membuat sandwich cake spesial dengan isian saos bechamel homemade,telur,sosis,alpukat dan salad tomat.roti tawarnya saya buat sendiri karena kemaren dapet kiriman bunga telang dari ummu ima @dapur_imaimey jadi pengin sekali bikin roti tawar pakai bunga telang😁cuman karena saya ngasih bunga telangnya kurang banyak kayanya jadi adonanya warna hijau telur asin🤭terus saya kasih pewarna biru🤭
Resep roti tawarnya saya pakai resep roti tawar ala orang jepang yaitu shokupan resep bu cicilia tan (IG @moucup) rotinya bener-bener lembut sampai besoknya pun masih lembut.ini pertama kalinya saya bikin roti tawar walopun ngga pakai loyang roti tawar dan ternyata deg-degan😃baru beberapa menit masuk oven langsung ngembang dan atasnya udah kecoklatan😄tapi begitu matang dan dipotong seneng banget hasilnya lembuttt..matang dengan baik.
Sandwich ini enak lhoo qonita aja doyan😋awalnya dia colekin saos bechamel sama pilihin sosisnya.lama-lama mau gigit rotinya😁
Resep asli pakai tepung cakra.saya pakai tepung segitiga sesuai bahan yang ada
#GA_SetawarRoti
#SemarakGA_SetawarRoti
#TidakSekedarMemasak
#CloverCookingLovers
#CookingWithHeartEatingWithLove
#PejuanGoldenBatikApron
Bahan-bahan dan bumbu yang digunakan untuk menyiapkan Sandwich Cake (pakai roti tawar metode yudane):
- Bahan yudane:
- 120 gram tepung cakra
- 100 gram air
- 2 sdm bunga telang kering
- 1 tetes pewarna biru (optional)
- Maim dough:
- 196 tepung cakra
- 77 gram gula pasir (tidak suka manis kurangi)
- 14 gram susu bubuk
- 4-5 gram ragi instant
- 100 gram susu cair
- 30 gram whipped cream cair (saya ganti susu cair)
- Bahan fat:
- 30 gram margarin
- 5 gram garam (saya 3 gram)
- Topping:
- Saos bechamel homemade
- 1 butir telur
- 2-3 buah sosis
- 1/2 buah alpukat mentega
- Secukupnya parsley
- Salad:
- 1 buah tomat,potong dadu kecil
- 1/4 buah alpukat,potong dadu kecil
- 1 sdm olive oil
- Sedikit garam
Langkah-langkah untuk membuat Sandwich Cake (pakai roti tawar metode yudane)
- Malam harinya buat bahan yudane dulu.
Rebus air dan bunga telang hingga mendidih dan air berubah warna.
Angkat dan saring sambil ditimbang karena air yang dibutuhkan hanya 85 gram saja.
Masukan tepung kedalam wadah,campur dengan 85 gram air telang panas.tambah pewarna bila pakai.uleni hingga rata.tutup wadah.sisihkan semalaman - Pagi harinya campur bahan yudane dengan ragi,susu cair dan whipped cream.
Bisa gunakan mixer dengan whisk beater (pengocok).
Tambahkan tepung,gula pasir dan susu bubuk.uleni hingga setengah kalis 4-5 menit.bila menggunakan mixer ganti whisk-nya dengan yang hook (spiral) - Tambahkan bahan margarin dan garam.uleni hingga kalis elastis (bila adonan dilebarkan tidak putus).
Bulatkan adonan,istirahatkan hingga mengembang 2x lipat 30-60 menit tergantung cuaca masing-masing.tutup wadah dengan serbet bersih - Sambil menunggu adonan mengembang buat saos bechamel dan siapkan topping lain.
https://cookpad.com/id/r/16075438 - Setelah adonan mengembang,kempiskan adonan.gilas memanjang lalu bentuk double fold.putar 90° gilas lagi lalu gulung
- Letakan dalam loyang yang sudah diolesi margarin dan dialasi kertas roti.karena loyang bulat jadi adonanya dibulatkan.
Istirahatkan adonan hingga mengembang.tutup wadah dengan serbet bersih.
Panaskan oven disuhu 200°C.bila roti siap masuk turunkan ke suhu 180°C.
Sebelum adonan masuk oven semprotkan air pada bagian atas adonan.karena tidak punya semprotan saya pakai olesan - Panggang roti selama 20-25 menit.
Setelah matang angkat.tunggu 2-3 menit lalu keluarkan roti dari loyang.tunggu dingin baru potong horisontal menjadi 4 bagian - Lapisan pertama olesi bechamel saos dan beri telur dadar orak arik
- Lapisan kedua olesi saos bechamel dan alpukat.lapisan ketiga olesi saos bechamel dan sosis.lapisan beri saos bechamel dan salad
- Untuk saladnya masukan semua bahan kedalam wadah.aduk-aduk menggunakan spatula kayu
- Rotinya lembut banget...cocok dengan saos bechamel dan topping lainya
Terima kasih telah menyimak resep yang kami tampilkan di sini. Harapan kami, olahan Sandwich Cake (pakai roti tawar metode yudane) yang mudah di atas dapat membantu Anda menyiapkan hidangan yang menarik untuk keluarga/teman ataupun menjadi ide untuk berbisnis kuliner. Semoga bermanfaat dan selamat mencoba!