Bagaimana Menyiapkan Steak Ayam Krispy, Lezat

Steak Ayam Krispy

Anda sedang mencari ide Resep Steak Ayam Krispy, Bisa Manjain Lidah yang unik?, Langkah Mudah untuk Membuat Steak Ayam Krispy yang Sempurna memang saat ini sedang banyak dicari oleh teman-teman disekitar kita mungkin salah satunya kamu. paara ibu-ibu muda memang telah terbiasa mamnfaatkan internet di smartphone untuk melihat informasi gambar untuk dijadikan inspirasi. nah kali ini saya akan membagikan tutorial cara menyajikan Cara Gampang Menyiapkan Steak Ayam Krispy Anti Gagal untuk menyiapkannya memang tidak susah dan tidak juga mudah. Kalau keliru mengolah maka hasilnya akan hambar dan justru cenderung tidak enak. Padahal Steak Ayam Krispy yang enak seharusnya punya aroma dan cita rasa yang bisa memancing selera kita.

Ada beberapa hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Steak Ayam Krispy, pertama dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara mengolah dan menghidangkannya. Tidak usah pusing jika mau menyiapkan Steak Ayam Krispy enak di mana pun anda berada, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini mampu menjadi suguhan istimewa. Seterusnya adalah gambar tentang Steak Ayam Krispy yang dapat kamu jadikan wawasan.

Adapun jumlah porsi yang bisa dihidangkan untuk membuat Steak Ayam Krispy adalah 2-3 orang. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Untuk tambahan, waktu yang diperlukan dalam memasak Steak Ayam Krispy diperkirakan sekitar 1 jam.

Di bawah ini ada beberapa cara mudah dan praktis dalam mengolah Steak Ayam Krispy yang siap dikreasikan. Anda bisa menyiapkan Steak Ayam Krispy menggunakan 21 jenis bahan dan 14 tahap pembuatan. Berikut ini cara untuk membuat hidangannya.

Request Si Kakak karena pgn makan stik ayam krispi tp ngk ada yg jual di tanah rantau ini 😁
Dengan bahan yg ada dirumah,,akhirnya jadi juga mirip sama yg dijual di Jogja,,malah kata Si Kakak buatan Mama lbh enaak 😆
Duuhh jd pgn buka warung 😂

Bahan-bahan dan bumbu yang dibutuhkan untuk menyiapkan Steak Ayam Krispy:

  1. Ayam Krispy
  2. 1 buah dada ayam (slice mjd 4 bagian)
  3. 3 siung bawang putih
  4. merica bubuk (sesuai selera)
  5. garam (sesuaikan)
  6. 200 gr Tepung protein tinggi (saya pakai cakra)
  7. 50 gr tp bumbu serbaguna
  8. air untuk celupan daging yg sudah ditepungi
  9. Minyak untuk menggoreng
  10. Saus Steak
  11. 4 siung Bawang merah (Pakai 1 bh bawang bombay lbh mantap, saya ngk pake krn disini susah carinya hihihi)
  12. 3 siung Bawang putih
  13. 1 sdt merica bubuk (sesuai selera)
  14. 1 sdm saus tiram
  15. 2 sdm saus tomat
  16. 1 sdm kecap (saya pakai kecap bango)
  17. garam (sesuaikan)
  18. gula pasir (kalo tdk suka manis skip aja ya)
  19. Margarin untuk menumis bumbu
  20. 500 ml Kaldu ayam (saya pakai kaldu rebusan tulang dada ayam) bisa disesuaikan banyaknya
  21. Maizena (sesuaikan dg kekentalan yg diinginkan)

Cara untuk menyiapkan Steak Ayam Krispy

  1. Membuat Ayam Krispi :
    Daging ayam slice digeprek geprek dulu agar bumbu meresap dan teksturnya lbh empuk ya..
    Marinasi dada ayam yg sudah di slice dengan bawang putih yg sudah dihaluskan, garam dan merica
  2. Masukkan kulkas dading ayam yg di marinasi, sambil menyiapkan bahan untuk membuat saus steak
  3. Membuat Saus Steak:
    Iris bawang merah/bombay, bawang putih kemudian tumis dengan margarin
  4. Masukkan kaldu ayam, saus tomat, saus tiram, merica bubuk, garam, kecap, gula pasir, koreksi rasa sesuai selera
  5. Kalau rasa sudah sesuai kemudian tambahkan maizena yg sudah dilarutkan dg air agar tekstur saus lbh kental
  6. Sisihkan saus steak, kemudian lanjut membuat ayam krispi yaa
  7. Siapkan wadah masukkan tepung pro tinggi + tepung bumbu serbaguna
    (Saya pakai metode 2x penepungan ya)
  8. Masukkan dading ayam yg sdh di marinasi kedalam tepung, kemudian aduk berulang-ulang tekan sedikit jgn terlalu semangat yaa supaya tepungnya bergerindil dan tdk bantat.
  9. Setelah itu siapkan wadah berisi air dan saringan ditaruh diatas wadah yaa untuk celupan daging ayam penepungan pertama
  10. Masukkan daging ayam yg sudah ditepungi sambil digeprok2 agar tepung tidak banyak terbuang, kemudian masukan kedalam saringan yg sudah direndam diatas wadah berisi air celupan
  11. Sebelum penepungan kedua,,saring dulu tepung bekas penepungan pertama ya,,agar tdk ada sisa tepung yg menggumpal shg hasilnya nanti bisa cantiik
  12. Selanjutnya masukkan dading ayam yg sudah direndam air kedalam tepung lagi (tiriskan dulu yaa biar tdk terlalu banyak air yg ikut), aduk lagi guling-gulingkan dlm tepung tekan-tekan sedikit. Setelah ini akan terlihat tepung mulai keriting
  13. Goreng dalam minyak panas (geprok" dulu ya agar tdk banyak tepung yg terbawa krn minyak akan cepat kotor)
  14. Ayam krispy siap disajikan dengan siraman saus steak, dan sayuran pelengkap (wortel, jagung dan kentang), kalau saya tambahin nasii sih :'D

Gimana nih? Mudah bukan? Itulah cara membuat Steak Ayam Krispy yang bisa Anda lakukan di rumah. Selamat mencoba!

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel