Bagaimana Menyiapkan Chicken steak barbeque sauce Mommylicious Anti Gagal

Chicken steak barbeque sauce Mommylicious

Sedang mencari ide Bagaimana Membuat Chicken steak barbeque sauce Mommylicious yang Enak yang unik?, Resep Chicken steak barbeque sauce Mommylicious Anti Gagal memang waktu ini sedang banyak dicari oleh masyarakat disekitar kita mungkin salah satunya Anda. paara ibu-ibu muda memang telah terbiasa mamnfaatkan internet di HP untuk mencari informasi gambar untuk dijadikan wawasan. dan kali ini saya akan sharing tutorial cara membuat Cara Gampang Membuat Chicken steak barbeque sauce Mommylicious yang Bikin Ngiler untuk membuatnya memang tidak susah dan tidak juga mudah. Kalau salah mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan bahkan tidak sedap. Padahal Chicken steak barbeque sauce Mommylicious yang enak seharusnya memiliki aroma dan cita rasa yang bisa memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Chicken steak barbeque sauce Mommylicious, mulai dari jenis bahan, kemudian pemilihan bahan segar, hingga cara mengolah dan menghidangkannya. Tak perlu pusing kalau hendak menyiapkan Chicken steak barbeque sauce Mommylicious yang enak di mana pun anda berada, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini mampu jadi suguhan istimewa. Next adalah gambar mengenai Chicken steak barbeque sauce Mommylicious yang bisa kalian jadikan contoh.

Adapun jumlah porsi yang bisa dihidangkan untuk membuat Chicken steak barbeque sauce Mommylicious adalah 2 orang. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Untuk tambahan, waktu yang diperlukan dalam memasak Chicken steak barbeque sauce Mommylicious diperkirakan sekitar 50 menit.

Berikut ini ada beberapa cara mudah dan praktis untuk membuat Chicken steak barbeque sauce Mommylicious yang siap dikreasikan. Anda dapat menyiapkan Chicken steak barbeque sauce Mommylicious memakai 10 bahan dan 4 tahap pembuatan. Berikut ini cara untuk menyiapkan hidangannya.

Ketika anak sekolah setiap hari bikin mama2..ibu2..mommy2..emak2 pasti lebih kreatif...supaya anak ga bosan tiap hari ganti menu.. untuk jaga kesehatan anak selama sekolah udah full sampai siang bahkan yang SMU anak saya sampai sore.
Semangaaatt slalu cookpaders 🥰🥰
Siang ini bekalnya steak ayam dari paha tanpa tulang. Paha ayam beserta lemaknya yang menempel menambah gurihnya steak ayam.
Yuuukk dibuat mommiiieesss..💕💕

#PejuangGoldenBatikApron
#CookpadCommunity_Yogyakarta
#KopiJos
#SelaluIstimewa
#IdeJualan
#Bekalmudah
#Steakayam
#Masakanrumahan

Bahan-bahan dan bumbu yang dibutuhkan untuk pembuatan Chicken steak barbeque sauce Mommylicious:

  1. 350 gr paha ayam fillet
  2. 1 buah bawang putih cincang halus
  3. 1/2 buah bawang bombay
  4. 2 sdm kecap asin
  5. 3 sdm saus tiram
  6. 1 sdm bawang putih bubuk
  7. 8 sdm saus barbeque
  8. 4 sdm saus tomat
  9. 1 buah wortel
  10. 5 buah buncis

Cara membuat Chicken steak barbeque sauce Mommylicious

  1. Siapkan paha ayam tanpa tulang dan kulit..lemaknya tidak saya buang untuk menambah gurihnya steak. Kita marinasi minimal 30 menit dengan saus tiram..kecap asin..bubuk bawang putih. Aduk merata dan tutup dengan plastik.. abaikan 30 menit di kulkas.
  2. Lanjut kita panasi teflon anti lengket yes api sedang aja... masukkan paha nah saat lemak kena panas dan mencair separuh sisinya untuk menumis bawang putih dan bawang bombay. Beri saus barbeque lanjut oleskan ke paha ayam..bolak balik hingga merata matangnya yes...tidak ditambah air jadi mohon perhatiin apinya sedang ke kecil supaya matang tapi tidak gosong.
  3. Lalu saya tusuk dengan pisau beberapa tempat saja supaya bumbu merasuk atau meresap ke dalam..lanjut beri saus tomat ini masing-masing sisi 1 sdm peres aja.. sekaligus tes rasa karna beda merk saus barbeque juga akan beda rasanya.. kebetulan yang saya pakai menurut saya sudah agak manis jadi tidak saya tambah gula sehingga saya tambahkan saus tomat. Yuuuumm selesai nih...
  4. Tata di piring yuuk...diamkan 5-10 menit baru iris daging ayam supaya sari daging ayam tetap di dalam. Supaya juicy... 👍👍 Biar lengkap rebus wortel dulu 4-5 menit lalu buncis 1-2 menit. Sesuai tebal tipisnya sayur lalu tata di kotak bekal..siyaaap nih bersama saus sambal yang menemani.. happy cooking cookpaders 🧑‍🍳🧑‍🍳

Gimana nih? Mudah bukan? Itulah cara menyiapkan Chicken steak barbeque sauce Mommylicious yang bisa Anda lakukan di rumah. Selamat mencoba!

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel